Bentuk Kepedulian Pramuka di Era covid-19

banner 468x60

Tirta.KA

LAHAT, BKO – Bertempat di bengkurat sp 6 kecamatan Lahat, Pramuka Peduli Kabupaten Lahat minggu 27/9/2029 melaksanakan kegiatan Sosialisasi pencegahan covid-19, dengan melaksanakan Pembagian Masker dan Ketahanan Pangan yang merupakan anjuran dari Bupati Pemerintah Kabuputen Lahat yang merupakan Ka Mabicab Gerakan Pramuka Lahat Cik Ujang SH melalui Waka Mabicab H.Haryanto SE.

“di era pandemi covid-19 sekarang ini hendaknya seluruh anggota Pramuka berperan penuh dalam mensosialisasikan 3M (memakai masker,mencuci tangan,menjaga jarak) dan Pramuka harus mandiri, dengan sadar Kemandirian Pangan,” ujar H. Haryanto SE. melalui telepon selulernya.

Baca Juga  BUPATI LAHAT HADIRI ACARA PEMUSNAHAN BARANG BUKTI DAN PENCANANGAN PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS

Kegiatan ini juga di dukung penuh oleh Ka.Kwarcab Kab.Lahat Januarsyah SH.MM

“Saya juga berharap Pramuka bisa jadi Garda terdepan terhadap kepedulian masyarakat sesuai dengan Tri satya dan dasa darma pramuka” ucapnya melalui Pesan Whattsapp kepada awak media BeritakuOnline.Com

“Kegiatan sosialisasi ,pembagian masker dan kemadirian pangan akan terus d laksanakan oleh Pramuka peduli baik selama pandemi covid ataupun di era new normal nantinya” tegas koordinator kegiatan andalan cabang bid.penegak pandega Kak Hafizul Husni,S.Pd. MM.

Baca Juga  Medrial: Pengukuhan Jenderal Dudung sebagai Duta Bapak Asuh Anak Stunting Bentuk Apresiasi Atas Perhatian Yang Tulus Bantu Rakyat

Pramuka peduli yg di pimpin oleh ketua DKC sihwani (Racana STIT YPI Lahat) berjumlah 24 Orang yg terdiri dari utusan penegak pandega kab.lahat akan terus bersinergi bersama pemerintah kab.lahat melalui kegitan kegiatan positif lainnya.

banner 300x250

Pos terkait

banner 468x60