Bupati dan Ketua TP. PKK Lahat Berbuka Puasa Bersama Dengan Para Siswa

banner 468x60

Lahat, BKO – Bupati Lahat CIK UJANG SH bersama Ketua TP PKK lahat Ny LidyaWati Cik Ujang SH dan putri ke-3 mereka  Aurel Bara Gania didampingi oleh Kepala yayasan Al ikhlas, Kepala sekolah SD SMP, SMA islam terpadu, A Ba ta tsa, ketua pembina, seluruh pendidik, dan Wali murid , terlihat berkumpul bersama dihalaman SD A ba  tsa. Rabu sore (14/4/2022/) <span;>dalam rangka buka puasa bersama dengan wali murtid. Yang merupakan kunjungan pertama Bupati lahat pada Suci Ramadhan.

” Alhamdulillah kita bisa berkumpul  dalam keadaan,” ucap Bupati lahat CIK UJANG SH saat menyampaikan kata sambutanya.

Baca Juga  SMSI Lahat Semakin Kokoh. Media Sahabatsiber.com Resmi Bergabung 

Adik adik supaya senantiasa mengunakan masker saat berada dikuar ruangan dan melakukan aktivitas untuk memutus Mata rantai penyebaran virus Covid-19,” ujar Bupati Lahat tersebut memulai dialog dengan para siswa.

” Alhamdulillah kita saat ini berada di zona hijau, tapi kita tetap harus menegakkan disiplin prokes Covid-19 yaitu 5M,” tetang Cik Ujang SH.

Dalam kesempatan tersebut Bupati lahat Cik Ujang SH mengajak seluruh siswa A Ta Tsa untuk melaksanakan ibadah puasa dan mengerjakan sholat 5 waktu dan  sholat tarawih, Cik Ujang juga menyampaikan bahwa bulan suci ramachan mengajafkan kita banyak hal seperti kesabaran,, memperbanyak sedekah untuk mengejar pahala dan mempertebal keimanan kita terhafap Allah SWT dan mensyukuri segala nikmat yang telah diberikan-NYA kepada kita.

Baca Juga  Warga RD.PJKA Kecamatan Kota Lahat Blokir jalan Raya

Di bulan suci Ramadhan ini adik adik semoga selalu berpuasa, solat 5 waktu dan sholat tarawih, karena bulan ini adalah bulan yang oenuh dengan barokah dan ampunan, semoga kita selalu diberikan kesehatan sehingga kita dapat menjalankan ibadah puasa selama 30 hari ini dengan khusyuk dan Tawaduk kepada Allah,”  tutup Cik Ujang kepada para murid A Ba Ta Tsa.***

banner 300x250

Pos terkait

banner 468x60